TRIBUNNEWS.COM - Bila tertarik wisata khusus soal sejarah dan sekaligus bisa memacu adrenalin, wisata yang digiatkan oleh komunitas Lawang Pethuk ini bisa dijajal.
Wisata malam jelajah kampung Mataram Islam Kotagede namanya.
Wisata malam ini menjadi jawaban bagi mereka yang suka menikmati sebuah destinasi wisata di malam hari.
Tentunya wisatawan bukan hanya diajak menikmati spot spot yang menampilkan sisi romantisme Kotagede saja di kala malam hari, namun juga diajak keliling Kotagede yang dulunya merupakan kampung Kerajaan Mataram Islam untuk menikmati sejarahnya dan juga beragam cerita mistis yang berkembang hingga saat ini. Baca selengkapnya >>>
Baca: 5 Makanan Ekstrem Khas Jogja, Wajib Dicicipi saat Liburan Akhir Pekan
Baca: 7 Tempat Wisata di Kaohsiung Taiwan yang Instagramable, Cocok Dikunjungi untuk Liburan Akhir Pekan