TRIBUNNEWS.COM - Bingung cari kuliner enak buat makan siang saat liburan ke Cirebon?
Cobalah makanan khas Cirebon yakni nasi lengko.
Nasi lengko banyak juga disebut pecelnya Cirebon, Jawa Barat.
Makanan ini terdiri dari nasi yang diberi aneka sayuran rebus disiram sambal kacang. Baca selengkapnya >>>
• Rekomendasi 7 Tempat Wisata di Cirebon yang Instagenic
• 8 Kuliner Murah Khas Cirebon yang Wajib Dicoba Saat Liburan ke Sana