TRIBUNNEWS.COM - Salatiga adalah kota di Jawa Tengah yang menjadi penghubung antara Semarang dan Solo.
Terletak di lereng Gunung Merbabu, Salatiga sering kali menjadi salah satu destinasi pilihan saat liburan akhir pekan.
Sembari menikmati udara Salatiga yang sejuk, para wisatawan pun bisa mencoba beragam kuliner lezat yang ada di tempat tersebut.
Dirangkum TribunTravel dari berbagai sumber, berikut rekomendasi kuliner yang bisa kamu pilih saat berkunjung ke Salatiga.
Baca: 8 Kuliner Khas Bali Paling Populer untuk Menu Sarapan
Baca: 7 Kuliner Enak di Lamongan Selain Seafood, Ada Soto Lamongan hingga Asem Bandeng yang Lezat