TRIBUNNEWS.COM - Mulai 28 Juli 2020, Museum Benteng Vredeburg akan kembali dibuka.
Pembukaan kembali kunjungan ke Museum Benteng Vredeburg dilakukan setelah lebih dari empat bulan menutup kunjungan bagi wisatawan.
Ketua Tim Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Museum Benteng Vredeburg, Madrohi menuturkan, uji coba operasional terbatas akan dilakukan pada 28-30 Juli 2020.
Setelah uji coba, pihaknya masih akan menunggu keputusan lanjutan Gubernur DIY terkait masa tanggap darurat. HALAMAN SELANJUTNYA > > > >
• Museum Benteng Vredeburg Jogja Siapkan Pameran Daring Bertema Jenderal Sudirman
• Masa Penutupan Museum Benteng Vredeburg Yogyakarta Diperpanjang, Ini Jadwalnya
TONTON JUGA