TRIBUNNEWS.COM - Kastil Sunomata berdiri di pertemuan sungai Sai dan Nagara, di kota Ōgaki di Prefektur Gifu.
Kastil Sunomata adalah kastil Jepang dengan fondasi batu yang kuat dan bangunan kayu bertingkat di atasnya dengan atap yang dihias.
Meski ukuran Kastil Sunomata sangat kecil, tetapi memiliki cerita yang besar.
Legenda mengatakan Kastil Sunomata dibangun selama satu malam. HALAMAN SELANJUTNYA > > > >
Baca juga: Dikira Hanya Lelucon, Wanita Ini Pukul Kepala Pacarnya Saat Dilamar di Depan Kastil Disneyland
Baca juga: Dirikan Kastil Senilai Rp 52,1 Miliar, Pria Ini Rasakan Tempat yang Jadi Pemujaan Setan Itu Berhantu