News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Presiden Jokowi Resmikan Pengoperasian Mesin Bor Proyek MRT Bernama 'Antareja'

Editor: Sapto Nugroho
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUNNEWS.COM - Proyek pembangunan Mass Rapid Transit (MRT) di Jakarta terus dikebut.


Presiden Jokowi meninjau lokasi pengeboran usai meresmikan pengoperasian perdana mesin bor bawah tanah atau Tunnel Boring Machine (TBM) 'Antareja', Senin (21/9/2015). (Tribunnews/HO/Biro Pers)

Senin (21/9/2015), Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan pengoperasian mesin bor bawah tanah.

Dua mesin bor bawah tanah sudah berada di lokasi pembangunan MRT tahap awal, yakni di area Patung Pemuda Membangun, Senayan, Jakarta Selatan.

Bor raksasa atau Tunnel Boring Machine (TBM) itu akan melubangi jalan sepanjang Jenderal Sudirman hingga MH Thamrin.


Mesin bor raksasa atau Tunnel Boring Machine (TBM) 'Antareja', Senin (21/9/2015). (Tribunnews/Irwan Rismawan)

Presiden Jokowi memberi nama TBM tersebut 'Antareja'.

Dalam dunia pewayangan, Antareja adalah anak Bima yang bisa masuk ke dalam tanah.(*)

>
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini