TRIBUNNEWS.OM, JAKARTA -- Saksi ahli toksikologi forensik memberi keterangan pada sidang lanjutan kopi bersianida, di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Rabu (3/8/2016).
Saksi ahli menyebut pelaku penaruh racun sianida di kopi Mirna sangat pintar.
Seperti diketahui, Wayan Mirna Salihin meninggal dunia seusai mengonsumsi es kopi Vietnam di Kafe Olivier.
Polisi menemukan racun sianida dalam kopi Mirna, dan rekannya Jessica Kumala Wongso ditetapkan jadi tersangka.
Simak penjelasan saksi ahli tersebut dalam video di atas. (*)
BERITA REKOMENDASI