Update Covid-19 Global 31 Desember 2021: Kasus Baru Bertambah 1.782.602
Berikut update data Covid-19 secara global Jumat, 31 Desember 2021, pukul 07.00 WIB.kasus baru 1.782.602, total kasus aktif 28.179.938.
Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
TRIBUNNEWS.COM - Berikut update data Covid-19 secara global Jumat, 31 Desember 2021, pukul 07.00 WIB.
Berdasarkan data dari worldometers.info, total infeksi Covid-19 saat ini mencapai 286.715.568 kasus.
Lalu 5,4 juta di antaranya meninggal dunia dan 253.090.588 lainnya sembuh dari virus corona.
Kasus baru tercatat hari ini 1.782.602, total kasus aktif yang tersebar di seluruh dunia ada 28.179.938.
Baca juga: Percepat Vaksinasi, 1.000 Anak Usia 6-11 Tahun di Tangsel Dapat Suntikan Dosis Pertama
Baca juga: 12 Pasien Omicron Indonesia Sembuh, Kini Boleh Pulang dari Wisma Atlet Usai PCR Negatif
Amerika Serikat menyumbang kasus aktif tertinggi dengan total 55.201.723 kasus, diikuti India dengan 34.837.710 kasus, kemudian Brasil 22.277.239 kasus.
Inggris berada di urutan keempat atau tertinggi di kawasan Eropa dengan 12.748.050 kasus.
Afrika Selatan yang berada di posisi 18 secara global per hari ini melaporkan total infeksi menjadi 3.446.532.
Baca juga: Anggota DPR Ini Optimis Kekebalan Tubuh Masyarakat Indonesia Semakin Kuat karena Vaksin
Berikut daftar 20 negara dengan infeksi virus corona terbanyak di dunia:
Dunia
Total kasus: 286.715.568
Kasus baru: 1.782.602
Meninggal: 5.445.042
Sembuh: 253.090.588
Kasus aktif: 28.179.938
1. Amerika Serikat
Total kasus: 55.201.723
Kasus baru: 525.018
Meninggal: 845.627
Sembuh: 41.460.665
Kasus aktif: 12.895.431
2. India
Total kasus: 34.837.710
Kasus baru: 15.670
Meninggal: 480.860
Sembuh: 34.258.778
Kasus aktif: 98.072
3. Brasil
Total kasus: 22.277.239
Kasus baru: 13.405
Meninggal: 618.984
Sembuh: 21.567.845
Kasus aktif: 90.410
4. Inggris
Total kasus: 12.748.050
Kasus baru: 189.213
Meninggal: 148.421
Sembuh: 10.271.706
Kasus aktif: 2.327.923
5. Rusia
Total kasus: 10.479.344
Kasus baru: 21.073
Meninggal: 307.948
Sembuh: 9.423.227
Kasus aktif: 748.169
6. Perancis
Total kasus: 9.740.600
Kasus baru: 206.243
Meninggal: 123.552
Sembuh: 8.037.752
Kasus aktif: 1.579.296
7. Turki
Total kasus: 9.441.764
Kasus baru: 39.681
Meninggal: 82.198
Sembuh: 9.039.344
Kasus aktif: 320.222
8. Jerman
Total kasus: 7.142.982
Kasus baru: 41.820
Meninggal: 112.512
Sembuh: 6.332.300
Kasus aktif: 698.170
9. Iran
Total kasus: 6.294.745
Kasus baru: 161.688
Meninggal: 89.405
Sembuh: 5.056.955
Kasus aktif: 1.148.385
10. Spanyol
Total kasus: 6.192.698
Kasus baru: 1.936
Meninggal: 131.572
Sembuh: 6.034.821
Kasus aktif: 26.305
11. Italia
Total kasus: 5.981.428
Kasus baru: 126.888
Meninggal: 137.247
Sembuh: 5.064.718
Kasus aktif: 779.463
12. Argentina
Total kasus: 5.606.745
Kasus baru: 50.506
Meninggal: 117.146
Sembuh: 5.294.529
Kasus aktif: 195.070
13. Kolombia
Total kasus: 5.147.039
Kasus baru: 8.436
Meninggal: 129.901
Sembuh: 4.967.873
Kasus aktif: 49.265
14. Indonesia
Total kasus: 4.262.540
Kasus baru: 189
Meninggal: 144.088
Sembuh: 4.114.141
Kasus aktif: 4.311
15. Polandia
Total kasus: 4.094.608
Kasus baru: 14.325
Meninggal: 96.415
Sembuh: 3.614.290
Kasus aktif: 383.903
16. Meksiko
Total kasus: 3.961.662
Kasus baru: 5.290
Meninggal: 299.132
Sembuh: 3.304.774
Kasus aktif: 357.756
17. Ukraina
Total kasus: 3.660.620
Kasus baru: 5.930
Meninggal: 95.690
Sembuh: 3.460.249
Kasus aktif: 104.681
18. Afrika Selatan
Total kasus: 3.446.532
Kasus baru: 12.978
Meninggal: 91.061
Sembuh: 3.159.143
Kasus aktif: 196.328
19. Belanda
Total kasus: 3.116.039
Kasus baru: 14.778
Meninggal: 20.892
Sembuh: 2.622.324
Kasus aktif: 472.823
20. Filipina
Total kasus: 2.841.260
Kasus baru: 1.623
Meninggal: 51.373
Sembuh: 2.778,115
Kasus aktif: 11.772
(Tribunnews.com/Andari Wulan Nugrahani)