DAFTAR 14 Daerah yang Diterapkan PPKM Level 2, Jakarta Selatan hingga Sorong Papua Barat
Berikut daftar wilayah di Indonesia yang menerapkan PPKM Level 2, diketahui Kasus Covid-19 di Indonesia mengalami peningkatan.
Penulis: Facundo Chrysnha Pradipha
Editor: Garudea Prabawati
Tribunnews/JEPRIMA
Pengunjung saat berwisata di Monumen Nasional (Monas) Medan Merdeka, Jakarta Pusat, Selasa (5/7/2022). Sejak dibuka kembali pada 16 Juni lalu, kunjungan wisata edukasi Monas salah satunya Tugu Monas dan Museum menjadi alternatif saat libur sekolah di Jakarta, adapun pengelola membatasi pengunjung hanya 200 orang per jam atau 1.400 per hari guna mengurangi kerumuman seiring kenaikan PPKM Level 2. Tribunnews/Jeprima
Jadi, yang melakukan testing hanya pada orang yang bergejala.
Diikuti oleh masyarakat yang saat ini kesadaran testing semakin menurun.
Catatan Redaksi:
Mari bersama-sama lawan virus Corona. Tribunnews.com mengajak seluruh pembaca untuk selalu menerapkan protokol kesehatan dalam setiap kegiatan.
(Tribunnews.com/Chrysnha, Suci Bangun DS/Gilang Putranto/Aisyah Nursyamsi)
Simak berita lainnya terkait Virus Corona
Berita Rekomendasi