Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

5 Tips Jaga Kesehatan Bagi Jemaah Haji yang Idap Penyakit Penyerta, Jalan Lupa Rajin Jalan Kaki

Jemaah haji Indonesia diimbau untuk menjaga kesehatan jelang keberangkatan ke Arab Saudi.

Penulis: Rina Ayu Panca Rini
Editor: Dewi Agustina
zoom-in 5 Tips Jaga Kesehatan Bagi Jemaah Haji yang Idap Penyakit Penyerta, Jalan Lupa Rajin Jalan Kaki
tangkap layar Youtube Kemenag RI
Kementerian Agama (Kemenag) secara resmi meluncurkan gerakan Senam Haji Indonesia, Minggu (28/4/2024) pagi. Senam salah satu tips untuk mengantisipasi risiko tinggi pada penyakit penyerta jemaah. 

Memastikan asupan nutrisi yang dikonsumsi, seperti menghindari makanan dan minuman manis dan asin secara berlebihan.

4. Latih dengan sering jalan kaki

Membiasakan aktivitas-aktivitas yang biasanya dilakukan dengan kendaraan, digantikan dengan jalan kaki atau naik sepeda.

5. Tidak memforsir diri dengan kegiatan yang sebabkan kelelahan

"Serta, tidak terlalu memforsir diri dengan kegiatan yang menyebabkan kelelahan sebelum keberangkatan. Usahakan, seminggu sampai tiga hari sebelum keberangkatan harus istirahat," pesan Liliek.

Berdasarkan data hasil pemeriksaan sebelumnya, calon jemaah haji didominasi memiliki penyakit yang menyertai kolestrol.

Di antaranya kolesterol tinggi (73.517), tekanan darah tinggi (55.418), diabetes mellitus (27.222), kardiomegali/pembesaran jantung (14.956), hipertensive heart disease/penyakit jantung (8.935), jantung koroner (7.589), serta gastritis dan dispepsia (3.846).

"Jadi cuma 24 persen jamaah yang betul-betul sehat," ujarnya.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas