Lee Chong Wei Juarai Tunggal Putra Indonesia Open
Ekspresi pebulutangkis tunggal putra Denmark Jan O Jorgensen setelah gagal mengembalikan kok kearah pebulutangkis tunggal putra Malaysia Lee Chong Wei dalam babak final Turnamen BCA Indonesia Open Metlife BWF World Super Series Premier 2016, di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (5/6/2016). Tunggal putra Malaysia Lee Chong Wei berhasil menjadi juara setelah mengalahkan tunggal putra Denmark Jan O Jorgensen dengan skor 17-21, 21-19, dan 21-17. TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
SPECIAL INSTRUCTIONS: RESTRICTED TO EDITORIAL USE
FOTO TERKAIT
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
loading comments...
