Melihat Pameran CUTE di London
Seorang pegawai galeri berpose di samping instalasi Hello Kitty saat sesi pemotretan pameran "CUTE" di Somerset House, pusat kota London, pada 24 Januari 2024. CUTE adalah pameran besar pertama yang mengkaji kekuatan kelucuan yang luar biasa dan kompleks, menampilkan karya lebih dari 50 seniman dan kontributor. Bertepatan dengan ulang tahun ke-50 Hello Kitty, pameran ini akan mempertemukan karya seni kontemporer, termasuk karya seniman baru dan fenomena budaya, seperti musik, fesyen, mainan, dan video game. Pameran akan berlangsung mulai 25 Januari hingga 14 April 2024. (Photo by Daniel LEAL / AFP)
SPECIAL INSTRUCTIONS: RESTRICTED TO EDITORIAL USE - MANDATORY MENTION OF
FOTO TERKAIT
loading comments...