Persiapan Imlek 2573 di Vihara Thay Hin Bio Bandar Lampung
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, BANDAR LAMPUNG - Pekerja vihara menyiapkan lampion di Vihara Thay Hin Bio, Jalan Ikan Kakap, Telukbetung Selatan, Bandar Lampung, Rabu (26/1/2022). Sejumlah persiapan dilakukan untuk menyambut tahun baru Imlek 2573 seperti memasang hiasan lilin, membersihkan perlengkapan ibadah dan pemasangan lampu lampion. Tahun baru Imlek 2573 ini ditandai dengan tahun shio macan air pada 1 Februari 2022 mendatang. (TRIBUN LAMPUNG/DENI SAPUTRA)
FOTO TERKAIT
loading comments...
Foto regional
Berita Populer