Liga 1: Persebaya Menang Tipis Hadapi Persis Solo
BEREBUT BOLA - Pemain Persebaya Surabaya Flavio Silva (kanan) berebut bola dengan pemain Persis Solo Riszki Dwi (kiri) pada pertandingan yang berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya, Rabu (18/9/2024) malam. Pada Laga Liga 1 Musim 2024/ 2025 Matchday ke-1 ini Persebaya berhasil memenangkan pertandingan dengan skor akhir 2-1. (SURYA/HABIBUR ROHMAN)
FOTO TERKAIT
loading comments...