Bom Bunuh Diri Terjadi di Dekat Kedubes AS
Bom bunuh diri kembali mengguncang Kabul, Afgansitan. Lima orang tewas dan 8 orang terluka akibat ledakan di sebuah bank, dekat kedutaan Amerika Serik
TRIBUNNEWS.COM, KABUL - Bom bunuh diri kembali mengguncang Kabul, Afgansitan. Lima orang tewas dan 8 orang terluka akibat ledakan di sebuah bank, dekat kedutaan Amerika Serikat itu.
Bom meledak di dekat sebuah bank.
Petugas keamanan pun mengepung lokasi ledakan, untuk mencegah terjadinya bom susulan.
Setelah ledakan itu, korban ledakan dibawa ke rumah sakit untuk mendapatkan perawatan.
Kebanyakan korban terluka akibat pecahan material akibat ledakan.
Petugas medis memberikan perawatan kepada delapan korban luka imbas dari bom itu.(*)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.