Simpang Siur Kondisi Trump Setelah Terpapar Corona, Klaim Dokter dan Pejabat Gedung Putih Berbeda
Donald Trump mengatakan kondisinya jauh lebih baik setelah pengobatan COVID-19 dilakukan. Namun pejabat pemerintahan justru mengaku khawatir.
Penulis: Inza Maliana
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
SAUL LOEB / AFP
Presiden AS Donald Trump mengacungkan jempol saat dia berjalan ke Marine One sebelum berangkat dari South Lawn Gedung Putih di Washington, DC, 2 Oktober 2020, menuju ke Walter Reed Military Medical Center, setelah dinyatakan positif Covid -19
Dia menolak memberikan jadwal untuk kemungkinan pembebasan Trump dari rumah sakit.
Dan kemudian harus mengeluarkan pernyataan yang mengatakan dia salah bicara tentang diagnosis Trump pada Rabu kemarin.
Pada Sabtu malam, Conley mengatakan, Trump bebas dari demam dan membaik setelah perawatan.
Tetapi belum keluar dari bahaya yang mengintainya.
"Dia menghabiskan sebagian besar sore itu untuk melakukan bisnis, dan telah bangun dan bergerak di ruang medis tanpa kesulitan," kata Conley dalam sebuah pernyataan.
(Tribunnews.com/Maliana)
Berita Rekomendasi