Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Jerman Batasi Penggunaan AstraZeneca untuk Usia di Bawah 60 Tahun karena Laporan Pembekuan Darah

Pihak berwenang Jerman pada Selasa (30/3/2021) sepakat untuk membatasi penggunaan vaksin virus corona dari AstraZeneca pada orang di bawah 60 tahun.

Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Jerman Batasi Penggunaan AstraZeneca untuk Usia di Bawah 60 Tahun karena Laporan Pembekuan Darah
Piroschka van de Wouw / ANP / AFP
Seorang petugas kesehatan menyiapkan dosis vaksin AstraZeneca pada 20 Maret 2021 di Ede, tempat kampanye vaksinasi melawan Covid-19 

Meski begitu, para ahli yang tidak terlibat dalam penelitian tersebut mengatakan bahwa studi tersebut menawarkan informasi penting kepada dokter.

Alice Assinger, seorang spesialis penyakit pembuluh darah dan penelitian pembekuan darah di Medical University of Vienna, mengatakan ada pengobatan untuk pembekuan langka tersebut.

Tetapi yang lain memperingatkan keputusan Jerman dapat membahayakan kampanye vaksin.

Berita lain terkait AstraZeneca

(Tribunnews.com/Andari Wulan Nugrahani)

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas