Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Rangkuman Invasi Hari ke-51: Rusia Serang Kyiv Ukraina, Konflik Mungkin akan Berakhir Desember 2022

Rusia mengklaim telah menyerang tempat yang disebutnya sebagai fasilitas militer di pinggiran ibu kota Ukraina, Kyiv.

Penulis: Rica Agustina
Editor: Wahyu Gilang Putranto
zoom-in Rangkuman Invasi Hari ke-51: Rusia Serang Kyiv Ukraina, Konflik Mungkin akan Berakhir Desember 2022
AFP/GENYA SAVILOV
Seorang pengendara sepeda melewati sebuah bangunan yang hancur di kota Borodianka, barat laut Kyiv, pada 6 April 2022. 

Sebanyak 27 orang lainnya terluka ketika bus-bus itu melakukan perjalanan di dekat desa Borova, dekat dengan kota Izium yang diperebutkan, tambah kantor itu.

"Investigasi pra-persidangan telah diluncurkan terhadap pelanggaran hukum dan kebiasaan perang yang dikombinasikan dengan pembunuhan berencana," kata kantor tersebut.

Secara terpisah, seorang pejabat militer regional mengatakan sedikitnya dua orang tewas dan lainnya terluka dalam beberapa serangan di Mykolaiv.

Baca juga artikel lain terkait Konflik Rusia Vs Ukraina

(Tribunnews.com/Ca)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas