Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Rusia Kehilangan Kendali Penuh atas Luhansk Setelah Ukraina Rebut Kembali Desa Dekat Lysychansk

Rusia kehilangan kendali penuh atas Luhansk, salah satu tujuan utama perang, setelah Ukraina berhasil merebut kembali desa kecil Lysychanks.

Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: Arif Fajar Nasucha
zoom-in Rusia Kehilangan Kendali Penuh atas Luhansk Setelah Ukraina Rebut Kembali Desa Dekat Lysychansk
via BBC.com
Peta Donetsk dan Luhansk (Donbass). - Rusia kehilangan kendali penuh atas Luhansk, salah satu tujuan utama perang, setelah Ukraina berhasil merebut kembali desa kecil Lysychanks. 

Perusahaan nuklir negara Ukraina, Energoatom, mengatakan ketiga reaktor nuklirnya berfungsi normal dan tidak rusak.

"Untungnya, tidak ada korban di antara staf stasiun," katanya.

Sementara itu, Pengawas nuklir PBB mengatakan akhir pekan ini bahwa salah satu dari empat saluran listrik utama di Zaporizhzhia telah diperbaiki.

Dikatakan, PLTN itu sekali lagi memasok pembangkit listrik dari jaringan Ukraina.

Tentara Rusia telah menggunakan wilayah itu untuk menembaki kota-kota Nikopol dan Marhanets yang dikuasai Ukraina di seberang Sungai Dnieper.

Lebih dari 40 negara dan Badan Energi Atom Internasional telah mendesak Putin untuk menyerahkan kendali stasiun itu kembali ke Ukraina.

Berita lain terkait dengan Konflik Rusia Vs Ukraina

Berita Rekomendasi

(Tribunnews.com/Andari Wulan Nugrahani)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas