Istri Indra Bekti Idap Efusi Pleura, Ini Penyebab dan Gejala Penyakit yang Serang Paru-Paru
Istri Indra Bekti, Aldilla Jelita dirawat selama satu minggu di rumah sakit karena Efusi Pleura, lalu penyakit apakah itu?
Penulis: Febia Rosada Fitrianum
Editor: Whiesa Daniswara
- Gangguan Autoimun
Gangguan seperti Lupus atau Rheumatoid Arthritis dapat menyerang paru-paru dan menimbulkan masalah pada Pleura.
- Infeksi
Infeksi pada saluran pernapasan seperti Tuberkulosis dan Pneumonia dapat berkembang dan menyebabkan air di paru-paru.
- Emboli Paru
Penyumbatan di arteri paru-paru yang disebabkan oleh penggumpalan darah dapat menyebabkan Pleura menghasilkan terlalu banyak cairan.
- Kanker
Biasanya kanker paru-paru atau jenis kanker apapun yang sudah berkembang ke paru-paru atau Pleura dapat menjadi penyebabnya.
Ternyata, komplikasi dari prosedur medis tertentu juga dapat memicu Efusi Pleura.
Operasi jantung terbuka adalah penyebab paling umum dari penyakit ini.
Akan tetapi operasi apapun yang melibatkan dada juga memiliki risiko Efusi Pleura.
Gejala Efusi Pleura
Gejala fisik dalam Efusi Pleura biasanya muncul apabila cairan telah mengisi rongga dada.
Beberapa gejala tersebut antara lain sebagai berikut: