Geser ke atas / tap '✖' untuk membaca artikel
Aplikasi Tribun
Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Lifestyle
LIVE ●
tag populer

Dingin-dingin Begini Enaknya Minum Jahe

Banyak macam minuman hangat yang menggunakan jahe sebagai bahan utamanya. Seperti minuman yang satu ini .

TRIBUNNEWS.COM - Salah satu jenis rimpang yang terkenal dengan manfaatnya untuk menghangatkan badan ini memang paling pas dibuat minuman. Banyak macam minuman hangat yang menggunakan jahe sebagai bahan utamanya. Seperti minuman yang satu ini juga wajib untuk Anda buat dan sajikan saat musim hujan dan udara dingin.

Bahan-bahan/bumbu-bumbu:
1.500 ml air
50 gram serutan kayu secang
10 lembar daun jeruk, dibuang tulangnya
1/8 sendok teh merica butir
1 buah cabai rawit merah, dimemarkan
1 cm masoyi
2 batang serai, diambil putihnya, dimemarkan
3 cm kayu manis
400 gram jahe, dibakar, dikupas, dimemarkan
200 gram gula pasir

Cara membuat:
* Rebus air bersama kayu secang, daun jeruk, merica, cabai rawit, masoyi, serai, kayumanis, jahe, dan gula pasir.
* Masak hingga mendidih. Saring. Sajikan hangat.

Untuk 4 gelas

Rekomendasi Untuk Anda
Sumber: Sajian Sedap
Tags:
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Atas