Tren Tinggal di Apartemen, Unit Tipe Studio Berikan Empat Keuntungan
Sempitnya ruang dan berubahnya gaya hidup, membuat tinggal di apartemen menjadi tren baru di kalangan masyarakat urban, khususnya kalangan milenial.
Penulis: Hasiolan Eko P Gultom
Editor: Choirul Arifin
Seperti dekat dengan pintu tol JORR 2, berjarak hanya 500 meter dari Stasiun MRT Fatmawati dan 600 meter dari Stasiun MRT Lebak Bulus, kata dia.
SQ Rés ini berada di kawasan mixed-use South Quarter. Selain hunian, di sana pihak pengembang juga membangun gedung perkantoran dan komersial SQ Dome.
SQ Rés dikembangkan di atas lahan seluas 1,3 hektar, apartemen ini terdiri dari dua tower (tower D dan E) dengan tinggi mencapai 21 lantai.
Dari dua tower tersebut pihak pengembang menyediakan sebanyak 700 unit apartemen yang terbagi menjadi berbagai tipe.
Berita Rekomendasi