3 Zodiak yang Hubungan Asmaranya Mudah Menjumpai Masalah, Leo Salah Satunya
Berikut ini zodiak yang hubungan asmaranya berpotensi mudah menjumpai masalah. Tiga zodiak ini sering emosi dan suka mencari masalah.
Penulis: Nuryanti
Editor: Wahyu Gilang Putranto
Bahkan, ia seolah-olah sedang mencari ancaman.
Leo mencari masalah karena sedang bosan dan butuh galau untuk diselesaikan.
Hal ini agar Leo dan pasangan bisa berbaikan dengan baik.
Baca juga: 4 Zodiak Ini Punya Sifat Paling Genit dan Agresif, Hal Kecil Diubah Libra Jadi Romantis
Baca juga: 3 Zodiak yang Sulit Percaya pada Orang Lain: Leo Merasa Tersinggung
3. Capricorn (22 Desember-19 Januari)
Capricorn memiliki peluang untuk kehilangan orang yang bersamanya.
Ia tidak suka ke mana mereka membawa hubungan ini dan merasa ingin memberontak.
Capricorn selalu bangga dengan gagasan bahwa dialah yang terbesar.
Sehingga, pasangan sudah sedikit lelah menjadi bawahan Capricorn.
Mereka benar-benar hanya ingin Capricorn memikirkan kesetaraan dalam hubungan.
Seluruh romansa ini berantakan, dan itu semua karena Capricorn ingin menjadi pengendali utama.
(Tribunnews.com/Nuryanti)
Berita lain terkait Ramalan Zodiak