Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

55 Nama Lain Al Quran dan Artinya: Kitab, Mubin, Karim, Kalam, Furqan, hingga Wa’id

Daftar 55 nama lain Al Quran dan artinya: Kitab, Mubin, Karim, Kalam, Furqan, hingga Wa’id. Selengkapnya, simak daftarnya di artikel ini.

Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in 55 Nama Lain Al Quran dan Artinya: Kitab, Mubin, Karim, Kalam, Furqan, hingga Wa’id
aboutislam.net
ILUSTRASI berdoa. Berikut ini 55 nama lain Al Quran dan artinya. 

Al Quran juga dapat digunakan untuk mengobati penyakit fisik.

Ilustrasi Al-Quran (1)
Ilustrasi Al-Quran (1) (Pixabay)

Baca juga: Manfaat Membaca Bacaan Dzikir Nabi Yunus, Diselamatkan dalam Kesulitan

11. Mau’idhah

Dinamakan dengan nama Al-Mau’idhah karena di dalam Al-Qur’an terdapat banyak pelajaran dan nasihat yang harus diikuti oleh umat Islam.

12. Dzikr

Nama Al-Quran dengan sebutan Al-Dzikr karena dalam Al-Qur’an terdapat berbagai nasihat (mawa’idh) dan cerita akan umat-umat terdahulu.

13. Mubarak

Al-Quran diberi nama Al-Mubarak karena ia mengandung keberkahan. 

Berita Rekomendasi

14. ‘Aliy

Dinamakan dengan nama Al-’Aliy karena Al-Qur’an merupakan kitab suci yang mengandung nilai yang tinggi nan agung.

15. Hikmah

Al-Quran dinamakan sebagai Hikmah karena Al-Qur’an diturunkan berdasarkan Qanun al-Mu’tabar (hukum yang dapat diambil ibrah), yang berfungsi untuk menempatkan sesuatu pada tempatnya.

Selain itu, dalam Al-Qur’an juga terkandung hikmah-hikmah sempurna.

16. Hakim

Penamaan Al-Hakim terhadap Al-Quran dikarenakan ayat-ayat yang ada dalam di dalamnya dengan memiliki keajaiban susunan dan keindahan makna.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas