Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Masil Banyak Penyandang Disabilitas di Indonesia Butuh Pekerjaan

yang membutuhkan pekerjaan untuk kelangsungan hidup sehari-hari. Sekitar 12 juta orang, mulai usia 15 tahun sampai dengan 55 tahun.

Editor: Rachmat Hidayat
zoom-in Masil Banyak Penyandang Disabilitas di Indonesia Butuh Pekerjaan
TRIBUNNEWS.COM
Ketua Umum Perkumpulan Penyandang Disabilitas Indonesia (PPDI), Gufroni Sakaril (kanan) 

Karena hal tersebut, ia menjelaskan seharusnya di Indonesia perlu sebuah tempat atau lembaga yang bisa memberikan pelatihan untuk penyandang disabilitas, supaya nantinya mereka bisa lebih siap untuk bekerja.

"Karena banyak juga teman-teman penyadang disabilitas itu ketika bekerja agak belum berinteraksi dengan baik dengan lingkungannya," ujar Gufroni.

Baca: Kemlu dan PPDI Gelar Penganugerahan Film Pendek Indonesia Inklusif

Selain pelatihan untuk penyandang disabilitas, menurutnya juga lingkungan dan perusahaan perlu memberikan pemahaman yang lebih untuk mereka.

Karena menurutnya lingkungan itu adalah yang terpenting, agar nantinya mereka bisa berkontribusi dengan baik dan memberikan hasil yang maksimal dalam pekerjaan yang dilakukan.

"Yang kedua, dari perusahaan atau lingkungan tadi perlu memberikan pemahaman dan edukasi kepada mereka, supaya meraka bisa menerima penyadang disabilitas bekerja di tempat tersebut," ujar dia.

"Karena lingkungan itu penting bagi penyadang disabilitas agar mereka bisa ikut berkontribusi, ikut bekerja dengan baik, sehingga mereka bisa mereka bisa memberikan hasil yang maksimal," katanya lagi.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas