Diskusi Tentang PKI Berakhir Ricuh
Diskusi membahas Komunisme, yang digelar di Jakarta berakhir ricuh. Sejumlah peserta tiba-tiba menuduh panitia hendak mendeklarasikan PKI baru
Editor: Nurmulia Rekso Purnomo
TRIBUN-VIDEO.COM - Diskusi yang digelar Kaukus Muda Indonesia (KMI) bersama sejumlah kelompok masyarakat dan mahasiswa di sebuah hotel di Jakarta, berakhir ricuh, Selasa (6/3/2018).
Diskusi yang membahas Partai Komunis Indonesia (PKI) itu berakhir ricuh, setelah sejumlah peserta tiba-tiba protes.
Peserta yang melayangkan protes itu, meyakini panitia penyelenggara berniat mendeklarasikan PKI baru.
Simak liputannya dalam video di atas. (*)
Baca: Kartu Indonesia Sehat Tidak Berguna Bagi Korban Bom Bali, Chusnul Khotimah
Baca: Kumpulan Klarifikasi Polri Terkait Video Helikopter Polisi Untuk Pernikahan
TONTON JUGA:
Berita Rekomendasi