Djarot Saiful Hidayat Menjadi Comblang Ahok dengan Polwan
Ia membeberkan bahwa sahabatnya, Djarot Saiful Hidayat lah yang menjodohkan Ahok dengan Polwan asal Nganjuk Jawa Timur tersebut.
Editor: Vika Widiastuti
Kompas.com, istimewa
Mantan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) dan Bripda PND, sosok polwan yang dikabarkan akan menjadi calon istrinya
TRIBUNNEWS.COM - Kabar tentang mantan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) akan menikahi Polisi Wanita (Polwan) berusia 21 tahun setelah bebas dari penjara santer terdengar.
Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Prasetyo Edi pun membenarkan kabar ini.
Ia membeberkan bahwa sahabatnya, Djarot Saiful Hidayat lah yang menjodohkan Ahok dengan Polwan asal Nganjuk Jawa Timur tersebut.
"Nah yang menjodohkan pak Djarot dengan orang Jawa, orang Nganjuk dia umurnya 21 tahun," ujar Prasetyo di Gedung DPRD DKI Jakarta, Kamis (6/9/2018).
Diketahui Polwan yang dipilihkan Djarot merupakan mantan ajudan Veronica Tan yang saat ini bertugas di Polda Metro Jaya (PMJ).
BACA DAN TONTON VIDEO SELENGKAPNYA DI SINI >>>
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.