Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Bahas Bos Ibu Kota Baru, Pengamat: Pemimpin IKN Harus Cepat Belajar

Soal pemimpin Ibu Kota baru, Agus Pambagio menyebut sosok tersebut harus dapat memiliki kemampuan mempelajari sesuatu yang baru dengan cepat

Penulis: Isnaya Helmi Rahma
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in Bahas Bos Ibu Kota Baru, Pengamat: Pemimpin IKN Harus Cepat Belajar
YouTube KompasTV
Pengamat Kebijakan Publik, Agus Pambagio 

"Mungkin empat orang itu atau ada yang lain, kita tidak pernah tahu," kata Ali.

z
Tenaga Ahli Utama Kantor Staf Presiden (KSP) Ali Mochtar (YouTube Kompas tv)

Lebih lanjut ia mengatakan hal ini sepenuhnya merupakan hak proregatif yang dimiliki oleh Jokowi sebagai presiden.

Namun Ali mengaku siapapun yang dipilih oleh Jokowi merupakan sosok yang memiliki kapasitas yang dinilai mambu untuk memimpin ibu kota pengganti Jakarta ini.

"Yang pasti kalau Presiden Jokowi yang menunjuk, Insya Allah beliau tahu siapa yang memiliki kapasitas sangat mantap untuk bisa memimpin ibu kota baru ini," jelas Ali.

Sementara itu, untuk peraturan presiden, yang akan jadi payung hukum pembentukan lembaga otorita ini masih digodok.

Targetnya akan rampung pada bulan Juni mendatang. (*)

(Tribunnews.com/Isnaya Helmi Rahma)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas