Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pengamat Memprediksi AHY Akan Lanjutkan SBY Jadi Ketua Umum Demokrat

Pemilihan Ketua Umum Demokrat tidak akan lepas dari restu Presiden keenam RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).

Penulis: Srihandriatmo Malau
Editor: Adi Suhendi
zoom-in Pengamat Memprediksi AHY Akan Lanjutkan SBY Jadi Ketua Umum Demokrat
Tribunnews.com/Fitri Wulandari
Indria Samego. 

"Belum tahu, tanya DPC (Dewan Pimpinan Cabang) yang lebih tahu, yang punya suara," ucap Syarief.

Ketika ditanya sosok dua putra SBY, yakni Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dan Edhie Baskoro Yudhoyono (Ibas) yang akan berebut kursi ketua umum Partai Demokrat, Syarief kembali mengaku tidak mengetahuinya.

"Saya tidak tahu, yang punya hak suara itu DPC dan DPD," kata Syarief.

Sebelumnya, Syarief menilai AHY dan Ibas merupakan kader muda Demokrat yang mampu memimpin partai ke depan semakin lebih baik lagi.

"Memang yang paling menonjol dari semua itu ya dua orang itu (calon ketua umum)," ucap Syarief di komplek Parlemen, Jakarta, Rabu (19/2/2020).

Menurut Syarief, dalam sebuah organisasi termasuk di partai politik membutuhkan regenerasi dan SBY pun mendorong adanya generasi muda yang menjadi pimpinan di partai berlambang bintang Mercy.

"Pak SBY sangat mendorong ada proses regenerasi," kata Syarief.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas