Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

KAPAN Pengumuman Hasil Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 17? Ini Cara Cek Lolos Atau Tidak

Simak bocoran kapan pengumuman hasil seleksi Kartu Prakerja gelombang 17 di dalam artikel berikut. Simak cara cek lolos atau tidak di sini.

Penulis: Whiesa Daniswara
Editor: Citra Agusta Putri Anastasia
zoom-in KAPAN Pengumuman Hasil Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 17? Ini Cara Cek Lolos Atau Tidak
Tangkap Layar Akun Instagram @prakerja.go.id dan situs prakerja.go.id
Kartu Prakerja Gelombang 17 - Bocoran kapan pengumuman hasil seleksi Kartu Prakerja gelombang 17, dapat disimak dalam artikel berikut ini. Simak juga cara cek lolos atau tidak Kartu Prakerja gelombang 17 di sini. 

Berikut cara cek dashboard akun Prakerja di www.prakerja.go.id:

- Buka www.prakerja.go.id atau klik di sini.

- Login dengan memasukan alamat email dan password.

- Setelah berhasil login, buka dashboard akun Prakerja Anda.

- Jika Anda dinyatakan lolos, para peserta akan melihat nomor Kartu Prakerja dan status saldo pada dashboard.

- Kemudian, pastikan Anda telah menonton tiga video tentang Kartu Prakerja agar dapat melihat nomor Kartu Prakerja.

- Bagi peserta yang dinyatakan tidak lolos, terdapat tulisan 'Belum Berhasil' beserta alasan dinyatakan tidak lolos.

Baca juga: BOCORAN Pengumuman Hasil Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 17, Simak Cara Cek Lolos atau Tidak

Baca juga: Kartu Prakerja Gelombang 17 Ditutup, Manajemen Konsolidasi Daftar Blacklist

Berita Rekomendasi

Insentif Kartu Prakerja

Penerima akan mendapatkan insentif berupa:

- Bantuan pelatihan sebesar Rp1.000.000,00.

- Dana insentif pasca-pelatihan sebesar Rp2.400.000,00 yang akan diberikan sebesar Rp600.000,00 selama 4 bulan.

- Dana insentif pengisian 3 survei evaluasi sebesar Rp150.000,00 yang dibayarkan sebesar Rp50.000,00 setiap survei.

Cara menyambungkan nomor rekening atau akun e-wallet untuk insentif

Masih dikutip dari ruang tanya jawab prakerja.go.id, berikut cara menyambungkan nomor rekening atau akun e-wallet untuk insentif:

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas