Nilai Ambang Batas SKD CPNS & PPPK Tahun 2021, Lengkap dengan Kisi-kisi Materi TWK, TIU dan TKP
Bagi peserta CPNS dan PPPK yang lolos tahap seleksi administrasi dapat melanjutkan ke tahap ujian SKD, berikut nilai ambang batas dan kisi-kisinya.
Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Arif Fajar Nasucha
Tangkap layar akun Instagram @bkngoidofficial
Nilai ambang batas dan kisi-kisinya Materi SKD CPNS dan PPPK 2021.
3. Kemampuan Figural
a. Analogi
b. Ketidaksamaan
c. Serial
C. Tes Karakteristik Pribadi (TKP)
Bertujuan untuk menlilai penguasaan pengetahuan dan kemampuan mengimplementasikan:
1. Pelayanan Publik
Berita Rekomendasi
2. Jejaring Kerja
3. Sosial Budaya
4. TIK
5. Profesionalisme
6. Anti radikalisme
Baca juga: Kapan Pengumuman Hasil Sanggahan CPNS 2021? Ini Jadwal Lengkapnya
Baca juga: Contoh Soal TIU CPNS Kemampuan Numerik - Perbandingan Kuantitatif, Simak Tips Mengerjakannya
Penilaian materi soal TIU dan TWK, bobot jawaban benar bernilai 5, sementara untuk jawaban salah atau tidak dijawab bernilai 0.
Sedangkan untuk soal TKP, bobot jawaban benar bernilai paling rendah 1, dan nilai paling tinggi adalah 5, sementara jika tidak dijawab bernilai 0.