Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 22 di www.prakerja.go.id Kapan Dibuka? Ini Penjelasannya
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 22 di www.prakerja.go.id Kapan Dibuka? Ini Penjelasan langsung dari PMO Kartu Prakerja.
Penulis: Arif Fajar Nasucha
Editor: Miftah
Pihak Kartu Prakerja mengimbau bagi peserta yang lolos seleksi untuk menjaga kerahasiaan nomor Kartu Prakerja.
"Jaga kerahasiaan Nomor Kartu Prakerja agar Sobat dapat terus membeli pelatihan untuk meningkatkan kompetensi," tulis akun Instagram @prakerja.go.id dalam keterangan unggahannya.
Cara membeli pelatihan Kartu Prakerja
Berikut cara membeli pelatihan Kartu Prakerja Gelombang 21 sebagaimana dikutip dari Instagram @prakerja.go.id:
1. Cek dashboard Prakerja untuk melihat 16 angka Nomor Kartu Prakerja dan memastikan dana pelatihan sudah tersedia.
2. Bandingkan pelatihan di Bukalapak, Mau Belajar Apa, Pintaria, Pijar Mahir, Sisnaker, Kariermu, atau Tokopedia.
3. Pilih pelatihan sesuai kebutuhan.
4. Beli pelatihan dan bayar dengan Nomor Kartu Prakerja.
5. Batas waktu pembelian pelatihan adalah 30 hari sejak menerima pengumuman yang ada di dashboard.
Bila lewat dari waktu tersebut, maka kepesertaan akan dicabut.
Berita lain terkait Kartu Prakerja
(Tribunnews.com/Fajar/Nuryanti/Maliana)