Cek Bantuan Subsidi Gaji di kemnaker.go.id, Muncul Pemberitahuan Ini jika Anda Penerima BSU
Segera cek penerima Bantuan Subsidi Gaji/Upah (BSU) kepada pekerja yang telah memasuki tahap 5, akses kemnaker.go.id.
Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Daryono
Kontan.co.id
Ilustrasi Uang. Dalam artikel mengulas tentang Bantuan Subsidi Gaji/Upah (BSU) yang diberikan kepada pekerja sebesar Rp 1 juta.
Bila lolos verifikasi BPJS Ketenagakerjaan akan muncul keterangan seperti berikut ini:
"Anda lolos verfikasi dan validasi BPJS Ketenagakerjaan sebagai calon penerima Bantuan Subsidi Upah (BSU), untuk verifikasi selanjutnya akan dilakukan oleh Kemnaker. Proses verfikasi dan validasi dilakukan sesuai dengan Permenaker Nomor 16 tahun 2021."
b. Peserta yang sudah memiliki akun SSO/BPJSTKU
Anda dapat mengakses situs sso.bpjsketenagakerjaan.go.id.
Setelah login aplikasi, pilih menu Bantuan Subsidi Upah.
(Tribunnews.com/Suci Bangun DS, Kontan.co.id)/Virdita Ratriani)
Simak berita lain terkait Subsidi Pekerja Terdampak Pandemi
Berita Rekomendasi