Rabies Bisa Fatal jika Tidak Segera Ditangani, Berikut Definisi, Gejala, hingga Cara Penanganannya
Simak penjelasan tentang bahaya dari virus atau penyakit rabies, lengkap dengan ciri gejala dan cara menanganinya dengan aman.
Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Suci BangunDS
Freepik
Ilustrasi anjing rabies - Simak penjelasan tentang bahaya dari virus atau penyakit rabies, lengkap dengan ciri gejala dan cara menanganinya dengan aman.
Hal ini terjadi jika hewan yang terinfeksi menjilat luka terbuka di kulit seseorang.
Berikut hewan-hewan yang berpotensi menularkan virus rabies:
Kucing
Sapi
Anjing
Musang
Kambing
Berita Rekomendasi
Kuda
Kelelawar
Berang-berang
Coyote
Rubah
Monyet
Rakun
Sigung
(Tribunnews.com/Oktavia WW)
Hal ini terjadi jika hewan yang terinfeksi menjilat luka terbuka di kulit seseorang.
Berikut hewan-hewan yang berpotensi menularkan virus rabies:
Kucing
Sapi
Anjing
Musang
Kambing
Kuda
Kelelawar
Berang-berang
Coyote
Rubah
Monyet
Rakun