Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 24: Sinonim pada Teks Deskripsi
Berikut kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 7 SMP/MTs di halaman 24. Menjawab soal tentang sinonim dalam teks deskripsi
Penulis: Yurika Nendri Novianingsih
Editor: Miftah
kemdikbud
Cover buku pelajaran PKN kelas 7 SMP/MTs. - Simak kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 7 halaman 24.
Jawaban:
Kata-kata bersinonim pada dasarnya memiliki nuansa makna atau makna yang hampir sama.
Manfaat penggunaan sinonim pada teks deskripsi adalah agar tidak terjadi pengulangan kata-kata yang sama dalam penginderaan sebuah obyek yang dapat menyebabkan teks deskripsi tersebut menjadi tidak menarik.
Disclaimer:
- Jawaban di atas hanya digunakan oleh orang tua untuk memandu proses belajar anak.
- Beberapa jawaban bisa berbeda dan tidak terpaku seperti di atas.
(Tribunnews.com/Yurika)
Berita Rekomendasi