Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 6 Halaman 111, Subtema 2: Kewajiban di Rumah dan Sekolah

Berikut kunci jawaban tema 3 kelas 6 SD halaman 111. Memuat tugas pada Subtema 2 terkait kewajiban di rumah maupun di sekolah.

Penulis: Enggar Kusuma Wardani
Editor: Daryono
zoom-in Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 6 Halaman 111, Subtema 2: Kewajiban di Rumah dan Sekolah
Buku Tema 3 Kelas 6
Berikut kunci jawaban tema 3 kelas 6 SD halaman 111. Terdapat soal terkait kewajiban di rumah maupun di sekolah pada Subtema 2. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut kunci jawaban tema 3 kelas 6 SD halaman 111 Subtema 2.

Kunci jawaban tema 3 kelas 6 halaman 111 memuat tugas Ayo Mencoba.

Tugas pada buku tema 3 kelas 6 halaman 111, termuat dalam Subtema 2 yang berjudul Penemuan dan Manfaatnya.

Pada tugas Ayo Mencoba buku tema 3 kelas 6 berisi soal terkait kewajiban di rumah maupun di sekolah.

Sebelum melihat kunci jawaban tema 3 kelas 6 halaman 111, siswa diharapkan dapat terlebih dahulu menjawab soal secara mandiri.

Kunci jawaban tema 3 kelas 6 halaman 111 ini, digunakan sebagai panduan dan pembanding oleh orang tua untuk mengoreksi pekerjaan anak.

Baca juga: Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 6 SD Halaman 41 Buku Tematik: Kesimpulan Barang dan Kegunaannya

Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 6 Halaman 111

BERITA REKOMENDASI

Tuliskan pengalaman dirimu dalam menjalankan kewajiban, baik di rumah maupun di sekolah. Tulislah dalam diagram berikut.

Hak dan Tanggung Jawabku di Rumah dan di Sekolah

a. Kewajibanku:

b. Akibat jika bertanggung jawab:

c. Manfaat kewajiban:


d. Akibat jika tidak bertanggung jawab:

Alternatif awaban:

a. Kewajibanku:

- Mematuhi perintah dan nasihat orang tua.

- Rajin belajar

- Mengerjakan tugas dan PR

b. Akibat jika bertanggung jawab:

Semua kebutuhan sekolah dapat dipenuhi.

Baca juga: Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 6 Halaman 84, Ayo Membaca: Informasi pada Si Paralel Penyelamat Jalan

c. Manfaat kewajiban:

- Bisa membanggakan orang tua.

- Mendapatkan semua kebutuhan untuk sekolah

- Menjadi anak yang pandai.

d. Akibat jika tidak bertanggung jawab:

- Kebutuhan sekolah tidak dipenuhi

- Menjadi anak yang tidak patuh dan tidak berprestasi.

*) Disclaimer:

- Artikel ini hanya ditujukan kepada orang tua untuk memandu proses belajar anak.

- Sebelum melihat kunci jawaban, siswa harus terlebih dahulu menjawabnya sendiri, setelah itu gunakan artikel ini untuk mengoreksi hasil pekerjaan siswa.

(Tribunnews.com/Enggar Kusuma)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas