Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 5 Halaman 102 103 104: Hak dan Kewajiban Nelayan, Petani dan Pelajar
Berikut kunci jawaban Tema 6 Kelas 5 SD halaman 102, 103 dan 104 subtema 2 pembelajaran 3.
Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Garudea Prabawati
Buku Tema 6 Kelas 5
Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 5 Halaman 102. Bandingkanlah hak dan kewajiban para nelayan, para petani, dan juga pelajar seperti kamu.
Jawaban:
Aku berjanji untuk:
- belajar dengan sungguh-sungguh
- menghormati orang tua, guru, dan menyayangi teman
- mengerjakan tugas dari guru
- berusaha meraih cita-cita
Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 5 Halaman 104
Ayo Renungkan
1. Apa saja sikap dan keterampilan yang kamu kembangkan pada hari ini?
Jawaban: Belajar membaca dan memahami hak serta kewajiban sebagai pelajar.
2. Apa saja tantangan yang kamu hadapi untuk melakukan kewajibanmu sebagai seorang pelajar? Bagaimanakah caramu untuk mengatasinya?
Berita Rekomendasi
Jawaban:Tantangan yang saya hadapi adalah munculnya keinginan untuk bermain bersama teman-teman, maka saya harus membagi waktu antara bermain dan belajar.
Disclaimer:
Jawaban di atas hanya digunakan oleh orang tua untuk memandu proses belajar anak.
Soal ini berupa pertanyaan terbuka yang artinya ada beberapa jawaban tidak terpaku seperti di atas.
(Tribunnews.com/Widya)