Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Pesta Asia 2018

Prediksi Pertandingan Indonesia Vs Hongkong Selasa Jam 18.00 WIB, Laga Uji Kualitas Tanpa Luis Milla

zoom-in Prediksi Pertandingan Indonesia Vs Hongkong Selasa Jam 18.00 WIB, Laga Uji Kualitas Tanpa Luis Milla
Tribunnews/JEPRIMA
Pemain Timnas Indonesia U23 saat berebut bola dengan pemain Myanmar U23 pada International Friendly Match di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Jawa Barat, Rabu (10/10/2018). Hingga pluit akhir dibunyikan, Timnas Indonesia U23 berhasil mengalahkan Tim Myanmar U23 dengan skor 3-0. Tribunnews/Jeprima 

TRIBUNNEWS.COM - Prediksi pertandingan uji coba FIFA antara Indonesia Vs Hongkong di Stadion Wibawa Mukti Cikarang, Selasa (16/10/2018).

Pertandingan rencananya akan disiarkan secara langsung dan live streaming di RCTI mulai pukul 18.00 WIB.

Timnas Indonesia terus mematangkan diri jelang Piala AFF 2018 dengan melakukan laga uji coba.

Pada laga kali ini, Febri Hariyadi dan kawan-kawan akan melakoni laga uji coba Internasioanal melawan Hongkong pada Selasa malam.

Di laga sebelumnya, timnas Indonesia memeliki modal bagus saat kemenangan melawan Myanmar.

Meskipun dilatih sementara oleh Bima Sakti, timnas tetap yakin akan menampilkan permainan yang aktraktif jelang laga melawan Hongkong nanti.

Hal ini dikarenakan pelatih utma timnas Indonesia Luis Milla masih belum terlihat kembali di Indonesia.

Simak prediksi selengkapnya------------->>

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas