Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Pesta Bola

Hasil Pertandingan Piala Dunia 2018: Argentina Vs Nigeria, Kemenangan Perdana dan Gol Pertama Messi

zoom-in Hasil Pertandingan Piala Dunia 2018: Argentina Vs Nigeria, Kemenangan Perdana dan Gol Pertama Messi
Kolase Tribun Video
Hasil Pertandingan Piala Dunia 2018: Argentina Vs Nigeria, Kemenangan Perdana dan Gol Pertama Messi 

TRIBUNNEWS.COM - Timnas Argentina akhirnya mampu bangkit dari keterpurukan dan berhasil melaju ke babak 16 besar Piala Dunia 2018 setelah mengalahkan Timnas Nigeria secara dramatis pada Rabu (27/6/2018).

Pertandingan yang digelar di Stadion St Petersburg, Rusia tersebut dimenangkan Argentina dengan skor 2-1.

Pada awal babak pertama dimulai Timnas Argentina mampu mendominasi penguasaan bola dan mampu unggul lebih dulu dari Timnas Nigeriamelalui gol yang dicetak oleh Lionel Messi.

Lionel messi mampu melakukan sebuah eksekusi yang apik setelah menerima umpan jauh dari Ever Banega dan melesatkan sebuah tendangan kaki kanan yang menyilang ke arah gawang yang dijaga oleh Francis Uzuho.

SIMAK VIDEO DAN BERITA SELENGKAPNYA DI SINI >>

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas