Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Rekapitulasi Nasional untuk Bengkulu: Prabowo Ungguli Jokowi, PDIP di Peringkat Pertama

Ini berdasarkan rapat pleno Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Tingkat Nasional dan Penetapan Hasil Pemilihan Umum Tahun 2019

Penulis: Glery Lazuardi
Editor: Malvyandie Haryadi
zoom-in Rekapitulasi Nasional untuk Bengkulu: Prabowo Ungguli Jokowi, PDIP di Peringkat Pertama
Net
Ilustrasi Pemilu 2019 

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Glery Lazuardi

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Pasangan calon presiden-calon wakil presiden nomor urut 02, Prabowo Subianto-Sandiaga Uno menang atas paslon capres-cawapres nomor urut 01, Joko Widodo-Maruf Amin di Provinsi Bengkulu. Prabowo-Sandi unggul atas Jokowi-Ma'ruf dengan selisih 2.511 suara.

Ini berdasarkan rapat pleno Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Tingkat Nasional dan Penetapan Hasil Pemilihan Umum Tahun 2019 yang digelar Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, di ruang rapat pleno lantai II, Minggu (12/5/2019).

"Nomor urut 01, 583.488 suara. Nomor urut 02, 585.999 suara," kata Ketua KPUD Bengkulu Irwan Saputra membacakan rekap di Kantor KPU RI, Minggu (12/5/2019).

Untuk pemilihan legislatif (pileg), partai politik berada di urutan pertama PDI Perjuangan mengumpulkan sebanyak 137.006 suara, sedangkan Partai Golkar berada di urutan kedua meraih sebanyak 136.581 suara, dan berada di urutan ketiga, Partai Gerindra meraih sebanyak 130.846 suara.

Baca: Ini Alasan BPN Masih Gunakan SMS Untuk Kumpulkan Data, Terungkap Begini Suasana Lokasi Real Count

Baca: Jangan Berdebat Perbedaan Jumlah Rakaat Shalat Tarawih, Semua Benar Dan Ada Dalilnya

Baca: Mantan Kekasih Vera Oktaria Dikenal Kasar : Daripada Jatuh Ke Cowok Lain Lebih Baik Kubunuh

Baca: BTS Didatangi Tamu Spesial saat Konser Love Yourself: Speak Yourself di Chicago, Intip Momennya

Di kesempatan itu, hadir saksi dari masing-masing paslon presiden-wakil presiden dan partai peserta Pemilu hadir di lokasi. Ketua Bawaslu Abhan turut hadir di lokasi.

Berikut Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Tingkat Nasional untuk Provinsi Bengkulu:

BERITA TERKAIT

Pemimpin sidang : Hasyim Asy'ari

Hasil Dibacakan oleh anggota KPU Bengkulu Siti Baroroh
*••••••••••••••••*

Dapil: Bengkulu

1. Jumlah pemilih DPT

laki-laki : 708.242

perempuan : 690.866

jumlah : 1.399.108

2. Jumlah pemilih dalam DPTB

laki-laki : 4.906

perempuan :3.619

jumlah : 8.525

3. Jumlah pemilih dalam DPK

laki-laki : 21.100

perempuan : 23.770

jumlah : 44.870

4. Jumlah pemilih A1 tambah A2 tambah A 3

laki-laki : 734.248

perempuan : 718.255

jumlah : 1.452.503

Pengguna Hak Pilih

1. Jumlah penggunaan Hak Pilih dalam DPT

laki-laki : 573.056

perempuan : 572.332

jumlah : 1.145.388

2. Jumlah penggunaan Hak Pilih dalam DPTB

laki-laki : 2.398

perempuan : 1.710

jumlah : 4.108

3. Jumlah penggunaan Hak Pilih dalam DPK

laki-laki : 21.100

perempuan : 23.770

jumlah : 4.4870

4. Jumlah pengguna Hak Pilih B1 tambah B2 tambah B3

laki-laki : 596.554

perempuan : 597.812

jumlah : 1.194.366

Data Pemilih Disabilitas terdaftar DPT DPTb, dan DPK

laki-laki : 1.634

perempuan : 2.004

jumlah : 3.638

yang menggunakan hak pilih : 1147+1621= 2.768

Data penggunaan Surat Suara

SS yang diperoleh termasuk cadangan : 1.429.886

SS dikembalikan karena rusak/keliru coblos : 2.220

SS tidak digunakan termasuk sisa : 233.300

SS tidak dikembalikan oleh pemilih : 1.194.366

Data perolehan Suara Parpol dan Caleg

1. PKB : 15.041

calon 1 : 48.625

calon 2 : 7.017

calon 3 : 5.002

calon 4 : 1.066

jumlah SS sah parpol dan calon : 76.751

2. Partai Gerakan Indonesia Raya: 3.3123

calon 1 : 36.741

calon 2 : 19.586

calon 3 : 31.364

calon 4 : 10.032

jumlah SS sah parpol dan calon : 130.846

3. Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) : 38500

calon 1 : 44.711

calon 2 : 15.418

calon 3 : 29.288

calon 4 : 9.089

jumlah SS sah parpol dan calon : 137.006

4. Partai Golkar : 29.614
calon 1 : 22.199

calon 2 : 13.987

calon 3 : 4.245

calon 4 : 66.536

jumlah SS sah parpol dan calon : 136.581

5. Nasdem : 14.326

calon 1 : 30.360

calon 2 : 29.524

calon 3 : 8.725

calon 4 : 11.237

jumlah SS sah parpol dan calon : 94.172

6. Partai Gerakan Perubahan Indonesia : 3.518

calon 1 : 2.123

calon 2 : 1.941

jumlah SS sah parpol dan calon : 7.582

7. Partai Berkarya : 9.060

calon 1 : 8.580

calon 2 : 4.136

calon 3 : 1.857

jumlah SS sah parpol dan calon : 23.633

8. PKS : 16.118

calon 1 : 64.687

calon 2 : 5.158

calon 3 : 3.890

calon 4 : 9.099

jumlah SS sah parpol dan calon : 98.952

9. Perindo : 14.024

calon 1 : 11.982

calon 2 : 5.489

calon 3 : 3.980

calon 4 : 21.82
jumlah SS sah parpol dan calon : 37.657

10. PPP : 7.813

calon 1 : 18.634

calon 2 : 28.20

calon 3 : 1.127

jumlah SS sah parpol dan calon : 30.394

11. PSI : 3.677

calon 1 : 10.169

calon 2 : 1.993

calon 3 : 1.033

calon 4: 887

jumlah SS sah parpol dan calon : 17.759

12. PAN : 11.527

calon 1 : 22.139

calon 2 : 54.830

calon 3 : 26.102

calon 4 : 7.392

jumlah SS sah parpol dan calon : 121.990

13. Hanura : 4.881

calon 1 : 8.012

calon 2 : 2.308

calon 3 : 1.191

jumlah SS sah parpol dan calon : 16.392

14. Demokrat : 12.325

calon 1 : 18.940

calon 2 : 3.339

calon 3 : 1.805

calon 4 : 2.017

jumlah SS sah parpol dan calon : 38.426

15. PBB : 3.343

calon 1 : 3.434

calon 2 : 1.067

calon 3 : 3.66

jumlah SS sah parpol dan calon : 8.210

16. Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI) : 3.042

calon 1 : 4.486

calon 2 : 3.102

jumlah SS sah parpol dan calon : 10.633

DATA SUARA SAH dan TIDAK SAH

Jumlah seluruh suara sah : 986.984

Jumlah tidak sah : 207.382

Jumlah seluruh suara sah dan tidak : 1.194.366

*••••••••••••••••*

Rangkumannya Pileg :

Data perolehan Suara Parpol dan Caleg:

PKB 76.751
Gerindra: 130.846
PDIP: 137.006
Partai Golkar : 136.581
Nasdem : 94.172
Garuda: 7.582
Berkarya : 23.633
PKS : 98.952
Perindo : 37.657
PPB : 30.394
PSI : 17.759
PAN : 121.990
Hanura : 16.392
Demokrat : 38.426
PBB : 8.210
PKPI 10.633

Data Suara Sah dan Tidak Sah Pileg

Jumlah seluruh suara sah : 986.984

Jumlah tidak sah : 207.382

Jumlah seluruh suara sah dan tidak : 1.194.366

*••••••••••••••••*

Urutan perolehan suara parpol :
PDIP: 137.006
Partai Golkar : 136.581
Gerindra: 130.846
PAN : 121.990
PKS : 98.952
Nasdem : 94.172
PKB 76.751
Demokrat : 38.426
Perindo : 37.657
PPB : 30.394
Berkarya : 23.633
PSI : 17.759
Hanura : 16.392
PKPI 10.633
PBB : 8.210
Garuda: 7.582

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas