Geser ke atas / tap '✖' untuk membaca artikel
Aplikasi Tribun
Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun
LIVE ●
tag populer

Evakuasi Korban Terkendala Cuaca

Hujan lebat di Malinau menghambat upaya evakuasi jenazah dari lokasi jatuhnya Helicopter MI17

Editor: Gusti Sawabi

Kaltara, Laporan M Purnomo Susanto

Tribunnews.com, MALINAU  - Hujan lebat di Malinau sejak semalam hingga subuh tadi, menghambat  upaya evakuasi   jenazah dari lokasi jatuhnya Helicopter MI17 yang jatuh di Malinau.

"Saat ini kita masih terkendala evakuasi jenazah dari lokasi  ke Tarakan, dikarenakan cuaca masih tidak memungkinkan. Kabut masih menyelimuti lokasi  karena semalam  hujan lebat," ujar Kasdim Kodim 0910 Malinau, Mayor Kristiono.

Kristiono menambahkan, untuk waktu keberangakatan heli pengangkut jenazah sampai saat ini belum bisa dipastikan kapan. "Kalau cuaca sudah membaik maka segera heli akan terbang membawa jenazah. Tapi belum diketahui kapan pastinya," tambahnya.

Rekomendasi Untuk Anda
Sumber: Tribun Kaltim
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Atas