Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

VIRAL Mahasiswa Purwokerto Ikut Demo Tolak RUU KUHP dan KPK Naik BMW Sambil Buka Sunroof

Viral potret mahasiswa Universitas Soedirman ikut demo tolak RKUHP dan RUU KPK naik BMW sambil buka sunroof

Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Sri Juliati
zoom-in VIRAL Mahasiswa Purwokerto Ikut Demo Tolak RUU KUHP dan KPK Naik BMW Sambil Buka Sunroof
Twitter
Viral potret mahasiswa di Purwokerto ikut demo tolak RKUHP dan RUU KPK naik BMW sambil buka sunroof 

Viral potret mahasiswa di Purwokerto ikut demo tolak RKUHP dan RUU KPK naik BMW sambil buka sunroof

TRIBUNNEWS.COM - Viral potret mahasiswa di Purwokerto ikut demo tolak RKUHP dan RUU KPK naik BMW sambil buka sunroof.

Aksi demo tolak RKUHP dan RUU KPK menyebar luas ke berbagai daerah Indonesia pada Selasa (24/9/2019).

Potret unik dan kejutan aksi demonstran pun beredar di linimasa sosial media termasuk Twitter.

Ada aksi mahasiswa yang cukup menarik perhatian, yakni mahasiswa yang menaiki mobil mewah untuk unjuk rasa.

Beredar potret mahasiswa beralmamater kuning tersebut naik mobil BMW seri lima.

Rombongan mahasiswa tersebut disebut merupakan mahasiswa Universitas Soedirman, Purwokerto, Jawa Tengah.

Baca: Dibilang Bodoh, Ini Jawaban Tegas Dian Sastro Terkait Pernyataan Yasonna Laoly

Berita Rekomendasi

Foto tersebut diunggah oleh akun @dengkulrezim.

Pada postingan tersebut, awalnya hanya terlihat dari samping mobil berwarna hitam tersebut lewat.

Menarik perhatian lagi, mobil mewah tersebut sambil membuka sunroof untuk teriakan aspirasinya.

"Ditemukan, mahasiswa aksi pake BMW dengan sunroof dibuka.

IKUT DEMO!!!!!!

Mana yang bilang bayaran???? Sini

Dibayar balik sama mereka yang ada!!

Almamaterku ngeri boooossss

Wong sugeh wae demo!!

Foto dari : tim alap-alap @HeartcornerPwt," tulis akun @dengkulrezim.

Demo naik BMW
Demo naik BMW ()

Lebih jelas lagi, akun @ZackyMochmammed_ menambahkan potret mahasiswa Unsoed tersebut dari depan.

Beredar pula video rombongan mahasiswa naik BMW ini melaju di keramaian demonstran.

Usut punya usut, mahasiswa yang turun ke jalan kendarai BMW ini adalah mahasiswa Fakultas Kedokteran dari Unsoed.

Beredar pula tangkapan layar jika orang yang bersangkutan tidak ingin ada pamer.

Ia hanya ingin aksi mahasiswa berubah menjadi asik.

Selain aksi demo naik BMW di Purwokerto, mahasiswa Semarang juga tunjukkan aksinya dengan cara unik.

Mahasiswi semarang, Universitas Diponegoro menggunakan lipstik untuk alat tulis.

"Pake lipstik gua," ujar mahasiswi yang sedang menulis aspirasinya di kertas putih.

Tak selang lama, orang yang mengunggah video tersebut mendapat hadiah lipstik gratis dari brand yang sama dia gunakan.

Foto-foto Poster Demo Mahasiswa yang Nyeleneh

Di tengah aksi tuntutan tersebut, tak sedikit mahasiswa yang bersuara lewat poster unik dan nyeleneh.

Ada yang bicara soal skincare mahal hingga membual soal cinta.

Berikut ini poster-poster nyeleneh mahasiswa dalam aksi demo di sejumlah daerah.

Berbagai tulisan lucu dibawa oleh mahasiswa ketika long march dari depan Kemenpora untuk akhirnya berhenti di depan Gedung DPR-MPR RI, Jakarta Pusat, Selasa (24/9/2019). Massa melakukan aksi penolakan RKUHP dan RUU KPK yang sedang mengundang kontroversi di masyarakat. TRIBUNNEWS.COM/IQBAL FIRDAUS
Berbagai tulisan lucu dibawa oleh mahasiswa ketika long march dari depan Kemenpora untuk akhirnya berhenti di depan Gedung DPR-MPR RI, Jakarta Pusat, Selasa (24/9/2019). Massa melakukan aksi penolakan RKUHP dan RUU KPK yang sedang mengundang kontroversi di masyarakat. (TRIBUN/IQBAL FIRDAUS)
Berbagai tulisan lucu dibawa oleh mahasiswa ketika melakukan aksi di depan Gedung DPR-MPR RI, Jakarta Pusat, Selasa (24/9/2019). Massa melakukan aksi penolakan RKUHP dan RUU KPK yang sedang mengundang kontroversi di masyarakat. TRIBUNNEWS.COM/IQBAL FIRDAUS
Berbagai tulisan lucu dibawa oleh mahasiswa ketika melakukan aksi di depan Gedung DPR-MPR RI, Jakarta Pusat, Selasa (24/9/2019). Massa melakukan aksi penolakan RKUHP dan RUU KPK yang sedang mengundang kontroversi di masyarakat. (TRIBUN/IQBAL FIRDAUS)
Berbagai tulisan lucu dibawa oleh mahasiswa ketika melakukan aksi di depan Gedung DPR-MPR RI, Jakarta Pusat, Selasa (24/9/2019). Massa melakukan aksi penolakan RKUHP dan RUU KPK yang sedang mengundang kontroversi di masyarakat. TRIBUNNEWS.COM/IQBAL FIRDAUS
Berbagai tulisan lucu dibawa oleh mahasiswa ketika melakukan aksi di depan Gedung DPR-MPR RI, Jakarta Pusat, Selasa (24/9/2019). Massa melakukan aksi penolakan RKUHP dan RUU KPK yang sedang mengundang kontroversi di masyarakat. (TRIBUN/IQBAL FIRDAUS)
Berbagai tulisan lucu dibawa oleh mahasiswa ketika long march di depan Kemenpora untuk akhirnya berhenti di depan Gedung DPR-MPR RI, Jakarta Pusat, Selasa (24/9/2019). Massa melakukan aksi penolakan RKUHP dan RUU KPK yang sedang mengundang kontroversi di masyarakat. TRIBUNNEWS.COM/IQBAL FIRDAUS
Berbagai tulisan lucu dibawa oleh mahasiswa ketika long march di depan Kemenpora untuk akhirnya berhenti di depan Gedung DPR-MPR RI, Jakarta Pusat, Selasa (24/9/2019). Massa melakukan aksi penolakan RKUHP dan RUU KPK yang sedang mengundang kontroversi di masyarakat. (TRIBUN/IQBAL FIRDAUS)
Berbagai tulisan lucu dibawa oleh mahasiswa ketika long march di depan Kemenpora untuk akhirnya berhenti di depan Gedung DPR-MPR RI, Jakarta Pusat, Selasa (24/9/2019). Massa melakukan aksi penolakan RKUHP dan RUU KPK yang sedang mengundang kontroversi di masyarakat. TRIBUNNEWS.COM/IQBAL FIRDAUS
Berbagai tulisan lucu dibawa oleh mahasiswa ketika long march di depan Kemenpora untuk akhirnya berhenti di depan Gedung DPR-MPR RI, Jakarta Pusat, Selasa (24/9/2019). Massa melakukan aksi penolakan RKUHP dan RUU KPK yang sedang mengundang kontroversi di masyarakat. (TRIBUN/IQBAL FIRDAUS)
Mahasiswa membawa banyak poster protes bernada menggelitik, dalam aksi demo yang berlangsung Selasa (24/9/2019) hari ini.
Mahasiswa membawa banyak poster protes bernada menggelitik, dalam aksi demo yang berlangsung Selasa (24/9/2019) hari ini. (Twitter/yeahmahasiswa)
Sekitar ratusan mahasiswa mulai berdatangan dan berkumpul di depan kompleks Stadion Manahan Solo, bersiap melakukan aksi demontrasi
Sekitar ratusan mahasiswa mulai berdatangan dan berkumpul di depan kompleks Stadion Manahan Solo, bersiap melakukan aksi demontrasi (TribunSolo.com/Reza Dwi Wijayanti)
AKSI BERSAMA - Ribuan mahasiswa dari berbagai kampus di Malang mengelar aksi demontrasi di depan Gedung DPRD Kota Malang, Senin (23/9/2019). Massa aksi menuntut DPR RI mencabut Draf RUU KHUP, RUU Ketenagakerjaan, RUU Pertanahan, RUU Pemasyarakatan dan menuntut presiden mengeluarkan perppu pencabutan UU KPK dan Sumber Daya Air. SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO
AKSI BERSAMA - Ribuan mahasiswa dari berbagai kampus di Malang mengelar aksi demontrasi di depan Gedung DPRD Kota Malang, Senin (23/9/2019). Massa aksi menuntut DPR RI mencabut Draf RUU KHUP, RUU Ketenagakerjaan, RUU Pertanahan, RUU Pemasyarakatan dan menuntut presiden mengeluarkan perppu pencabutan UU KPK dan Sumber Daya Air.  (SURYA/SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO)
Intip Foto-foto Poster Demo Mahasiswa yang Nyeleneh1
Intip Foto-foto Poster Demo Mahasiswa yang Nyeleneh
Intip Foto-foto Poster Demo Mahasiswa yang Nyeleneh2
Intip Foto-foto Poster Demo Mahasiswa yang Nyeleneh
Intip Foto-foto Poster Demo Mahasiswa yang Nyeleneh3
Intip Foto-foto Poster Demo Mahasiswa yang Nyeleneh

(Tribunnews.com/Siti Nurjannah Wulandari/ Miftah)

 
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas