Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kisah Tragedi Pendaki di Gunung Dempo, Ada yang Ditemukan Jasadnya Apa Pula Yang Hilang Hingga Kini

Sebelum peristiwa kedua pendaki asal Jambi, sejumlah pendaki di gunung Dempo juga bernasib sama.

Editor: Hendra Gunawan
zoom-in Kisah Tragedi Pendaki di Gunung Dempo, Ada yang Ditemukan Jasadnya Apa Pula Yang Hilang Hingga Kini
(KOMPAS.com/AJI YK PUTRA)
M Fikri Sahdila (17) dan Jumadi (26) dua pendaki asal Muaro Jambi yang hilang di Gunung Dempo, Kota Pagaralam, Sumatera Selatan. 

Meskipun saat ini tim hanya mempunyai 40 orang tim pencari.

Hilangnya kedua pendaki asal Jambi tersebut tentu mencemaskan pihak kerabat dan keluarga.

Sebelum peristiwa kedua pendaki asal Jambi, sejumlah pendaki di gunung Dempo juga bernasib sama.

Bukan satu atau dua cerita orang yang hilang di gunung.

Mereka tidak pulang ke rumah dengan selamat karena berbagai sebab.

Bisa jadi karena pelanggaran selama berada di wilayah gunung, atau juga kesalahan mereka sendiri yang tidak berhati-hati.

Inilah kejadian orang-orang yang hilang di gunung Dempo dirangkum Sripoku.com dari berbagai sumber, Senin (28/10).

Berita Rekomendasi

1. Pendaki Mengalami Hipotermia

Seorang pendaki bernama Firdaus (19) meninggal dunia saat mendaki Gunung Dempo.

Korban diduga mengalami hipotermia.

Berdasarkan informasi, warga Mesuji, Kabupaten OKI ini diduga tewas saat mengikuti pendidikan dasar mahasiswa pecinta alam Universitas Muhammadiyah Fakultas Hukum yang diadakan oleh Almamaternya.

Berdasarkan informasi, peristiwa ini terjadi pada Senin malam (4/4).

Hingga pada pukul 04.00 WIB setelah dievakuasi ke Rumah Sakit, Firdaus dinyatakan meninggal dunia.

2. Jasad Pendaki 2 Tahun Terapung Masih Utuh

Halaman
123
Sumber: Sriwijaya Post
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas