Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pencuri Ponsel Tunjukkan Lokasi Barang Curian ke Korban, Begini Kronologinya

Pupung diringkus anggota Unit Reskrim Polsek Negara Batin pada Kamis (2/1/2020).

Editor: Eko Sutriyanto
zoom-in Pencuri Ponsel Tunjukkan Lokasi Barang Curian ke Korban, Begini Kronologinya
IST
Ilustrasi 

TRIBUNNEWS.COM, LAMPUNG - Hal yang cukup aneh dilakukan seorang pencuri terhadap korbannya.

Sang pencuri justru menunjukkan lokasi persembunyian barang curiannya kepada korbannya sendiri.

Peristiwa tersebut terjadi di Negara Batin, Way Kanan.

Pelaku bernama Pupung (18), warga Register 44 HTI Kecamatan Negara Batin, Way Kanan.

Tersangka kini telah diamankan polisi.

Pupung diringkus anggota Unit Reskrim Polsek Negara Batin pada Kamis (2/1/2020).

PS Kapolsek Negara Batin Iptu Santoso menerangkan, pencurian terjadi di Kampung Marga Jaya, Kecamatan Negara Batin, Way Kanan, pada Kamis (26/12/2019) pukul 22.00 WIB.

Baca: Awal Tahun, Wireless Headphone Oppo Enco Free Masuk Pasar Indonesia

Berita Rekomendasi

Kronologi kasus bermula saat korban korban Wahono dan Dedi sedang tidur.

Wahono meletakkan ponsel Oppo A1k di atas meja kamarnya.

Sekitar pukul 05.00 WIB, korban dibangunkan oleh rekannya, Dedi.

Dedi menanyakan keberadaan ponsel miliknya kepada Wahono.

Hal itu karena ia tak dapat menemukan ponselnya tersebut.

Ternyata, bukan cuma ponsel Dedi yang ada.

Ponsel Wahono pun turut raib sehingga keesokan harinya, kedua korban melapor ke polisi.

Halaman
123
Sumber: Tribun Lampung
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas