Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Gempa Susulan M 5,5 Guncang NTT

Berdasarkan data yang dirilis Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), gempa ini bermagnitudo 5,5 pukul 10.47 WIB.

Editor: Erik S
zoom-in Gempa Susulan M 5,5 Guncang NTT
Shutterstock
Ilustrasi Gempa Pangandaran, Waspada Dampak Kerusakan 

TRIBUNNEWS.COM- Gempa kembali terjadi di Nusa Tenggara Timur (NTT), Selasa (14/12/2021).

Berdasarkan data yang dirilis Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), gempa ini bermagnitudo 5,5 pukul 10.47 WIB.

Gempa ini terjadi di koordinat 7.55 LS-121.75 BT atau 129 Km Barat Lau Maumere-Sikka-NTT.

Baca juga: Getaran Gempa di NTT Terasa hingga Kota Makassar Sulawesi Selatan, Warga Berhamburan

"Hati-hati terhadap gempa bumi susulan yang mungkin terjadi," demikian pernyataa yanng dikeluarkan BMKG melalui situsnya.

Gempa ini tidak berpotensi tsunami.

Sebelumnya, Gempa berkekuatan mag 7,5 mengguncang wilayah NTT, Selasa (14/12/2021).

Informasi yang didapat dari BMKG menyebut:

Baca juga: Warga Labuan Bajo: Gempa Sangat Terasa, Anak Saya Sampai Menangis

Berita Rekomendasi

- Lokasi Gempa:112 km BaratLaut LARANTUKA-NTT

Arahan: Potensi TSUNAMI untuk diteruskan pada masyarakat

Saran BMKG: Ikuti arahan peringatan dini TSUNAMI dari BPBD, BNPB dan BMKG

Peringatan dini tsunami dikeluarkan untuk wilayah Sulsel, NTT, Sultra, NTB, dan Maluku.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas