Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kronologis Kecelakaan Minibus di Bali yang Menewaskan 6 Pemedek, Sopir Diamankan di Polsek Rendang

Mobil minibus itu mengangkut 15 pemedek (termasuk sopir) asal Desa Tianyar, Kecamatan Kubu, Karangasem yang nangkil ke Kabupaten Bangli.

Editor: Dewi Agustina
zoom-in Kronologis Kecelakaan Minibus di Bali yang Menewaskan 6 Pemedek, Sopir Diamankan di Polsek Rendang
Ist
Ilustrasi kecelakaan - Enam penumpang tewas setelah minibus yang mereka tumpangi mengalami kecelakaan di Jalan Raya Nongan-Bangli, Banjar Sigar, Desa Nongan, Kecamatan Rendang, Karangasem, Bali, Kamis (16/11/2023) sekitar pukul 17.30 Wita. 

Semuanya berasal dari Banjar Dinas Lebah, Desa Sukadana, Kecamatan Kubu, Karangasem.

"Untuk yang luka ringan sebanyak 4 orang dan dirawat di Puskesmas Menanga. Mereka adalah Ni Kadek Dwi Ratpini, I Nyoman Dayuh, Ni Kadek Winda Ristayani, dan Gede Dana sopir yang mengemudikan minibus," jelasnya.

Menurut keterangan dari sopir, kendaraan mengalami rem blong.

Sehingga sopir tak bisa mengendalikan.

Kejadian ini masih didalami, dan ditangani Polsek Rendang.

Artikel ini telah tayang di Tribun-Bali.com dengan judul Kronologi dan Identitas 6 Pamedek Meninggal Dunia, Kecelakaan saat Pulang dari Pura Dalem Tarukan

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Bali
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas