5 Tanaman Paling Mematikan, Bisa Bunuh Manusia Dalam Hitungan Jam
Tahukah kamu tak semua jenis tanaman itu aman bagi manusia, beberapa di antaranya cukup beracun.
Editor: Arif Setyabudi Santoso
TRIBUNNEWS.COM - Tahukah kamu tak semua jenis tanaman itu aman bagi manusia, beberapa di antaranya cukup beracun.
Saking beracunnya, tanaman ini dapat membunuh manusia dalam sekejab.
Sayang, tak banyak dari kita yang menyadari keberadaan dari tanaman paling beracun di dunia ini.
Dilansir TribunTravel.com dari laman listamaze.com, 5 tanaman paling beracun di dunia.
1. Tanaman Paling Beracun di Dunia: Rosary Pea ( Abrus precatorius )
Abrus precatorius umumnya dikenal sebagai kacang rosario, mata Kepiting, mata ayam, kacang cinta, Leleorice liar Jamaika, licorice India, atau tanaman cuaca.
Tanaman kacang rosario berasal dari India.
Berita Rekomendasi
Biji tanaman digunakan sebagai manik-manik.
Biji tanaman ini sangat beracun.