Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Ini Dia 5 Kapal Termegah di Dunia yang Pernah Ada

Selain itu, kapal tersebut telah dilengkapi dengan teknologi paling mutakhir sehingga semakin besar dan megah untuk mengarungi lautan.

Editor: Hendra Gunawan
zoom-in Ini Dia 5 Kapal Termegah di Dunia yang Pernah Ada
Wikipedia.org
Kapal pesiar Oasis of the Seas menjadi salah satu kapal termegah dan terbesar di dunia 

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA -- Berwisata di kapal pesiar merupakan keasyikan tersendiri. Saat ini kapal-kapal pesiar telah menjadi bagian dari industri pariwisata.

Saking besarnya kapal itu bahkan para tamu bisa melakukan bermacam-macam olah raga dan kegiatan lainnya.

Selain itu, kapal tersebut telah dilengkapi dengan teknologi paling mutakhir sehingga semakin besar dan megah untuk mengarungi lautan.

Baca juga: Kapal Pesiar Carnival Freedom Konfirmasi Kasus Covid, Ditolak Masuk 2 Pelabuhan 

Teknologi yang rumit dan mutakhir terlibat untuk menciptakan kapal pesiar terbesar di dunia.

Dilansir dari Marine Insight, berikut adalah kapal pesiar terbesar yang pernah ada.

Baca juga: Dongkrak Pariwisata Bali, Menteri Sandi Dukung Pelindo Kembali Layani Kapal Pesiar 

1. Symphony of the Seas

Kapal terbesar di dunia adalah Symphony of the Seas. Symphony of the Seas adalah kapal ke-25 dari perusahaan kapal pesiar terbesar, yaitu Royal Caribbean.

Anggota Keluarga Kru Kapal Pesiar dari Bali, Gugat Perusahaan Pelayaran Royal Carribbean Cruises atas Penanganan Virus Corona
Symphony of The Seas (David Vincent—AP)
Berita Rekomendasi

Kapal ini selesai dibuat pada April 2018. Kapal ini memiliki berat kotor 228.081 ton dengan tinggi 72 meter dan panjang 362 meter.

Salah satu yang menjadi bagian unik dari kapal ini adalah arena seluncur setinggi 10 lantai yang bernama The Ultimate Abyss.

Baca juga: Kemenhub Fasilitasi Keberangkatan 242 Kru Kapal Pesiar Menuju Jerman

2. Harmony of the Seas

Harmony of the Seas adalah kapal buatan Royal Carribean juga, namun menduduki peringkat kedua kapal terbesar di dunia.

Kapal ini selesai dibangun pada Mei 2016 dan mulai mengarungi lautan pada Juni 2017. Kapal ini memiliki panjang 362 meter dengan berat kotor 226.963 ton.

Baca juga: CDC Beri Sinyal Kapal Pesiar Dapat Lanjutkan Berlayar di Perairan AS Musim Panas Ini

Kapal pesiar terbesar di dunia, Harmony of the Seas.
Kapal pesiar terbesar di dunia, Harmony of the Seas. (Dailymail)

Kapal terbesar kedua ini mampu mengangkut 5.479 penumpang. Baca juga: Kisah Tenggelamnya Kapal Van der Wijck, Titanic dari Indonesia Dapatkan informasi, inspirasi dan insight di email kamu. Daftarkan email

3. Allure of the Seas

Halaman
12
Sumber: Kompas.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas