Tunggu 3.0 detik untuk membaca artikel
Aplikasi Tribun
Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Seleb
LIVE ●
tag populer

Tema Indonesian Idol 2014 Malam Ini Mega Hits Indonesia

Sebanyak 12 finalis Indonesian Idol 2014 kembali unjuk gigi di panggung Spectacular Show, Jumat (28/2/2014) malam.

Penulis: Daniel Ngantung
zoom-in Tema Indonesian Idol 2014 Malam Ini Mega Hits Indonesia
facebook

Laporan Wartawan Tribun Jakarta, Daniel Ngantung

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA -  Sebanyak 12 finalis Indonesian Idol 2014 kembali unjuk gigi di panggung Spectacular Show, Jumat (28/2/2014) malam.

Mengusung tema "Mega Hits Indonesia", Spectacular Show kali ini menampilkan kontestan menyanyikan lagu-lagu Indonesia yang pernah menjadi hits di zamannya.

Tema ini, menurut Dhani dan Anang, akan menjadi tantangan tersendiri bagi para kontestan, khususnya mereka yang sering menyanyikan lagu berbahasa Indonesia.

"Selain itu, bagaimana menyanyikan lagu dengan cara mereka sendiri juga menjadi tantangan tersendiri," kata Anang.

Berbeda dari kedua rekannya, Titi DJ dan Tantri "Kotak" optimis dengan penampilan para kontestan

Rekomendasi Untuk Anda
Sumber: TribunJakarta
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Atas