Tunggu 3.0 detik untuk membaca artikel
Aplikasi Tribun
Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Seleb
LIVE ●
tag populer

Bebi Romeo: Clarissa, Kamu 'Rampok'

Afgan juga ikut memuji penampilan wanita asala Surabaya tersebut yang bernyanyi begitu halus dan lembut.

Penulis: Achmad Rafiq
Editor: Hendra Gunawan
zoom-in Bebi Romeo: Clarissa, Kamu 'Rampok'
Tribunnews/Jeprima
Finalis X Factor Indonesia kategori Girls, Clarissa Dewi saat tampil pada Gala Show 6 X Factor Indonesia 2015 di Studio 8 RCTI, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Jumat (24/7/2015) malam. Clarissa membawakan lagu milik Reza Artamevia berjudul Kepastian, ciptaan salah satu juri, Bebi Romeo. (Tribunnews/Jeprima) 

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Achmad Rafiq

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Kontestan X Factor Indonesia yang terakhir tampil pada segmen pertama, Clarisa Dewi juga berhasil mendapatkan pujian dari keempat juri.

Clarisa yang tampil mengenakan gaun berwana biru tua, tampil anggun membawakan lagu dari Whitney Houston, 'Run to You'. Ia pun mendapatkan pujian dari sang mentor, Bebi Romeo.

"Clarisa, kamu rampok sekali malam ini. Saya jadi tidak sabar lihat kamu beradu sama Desy," ujar Bebi mengomentari penampilan Clarisa, di atas panggung Studio RCTI, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Jumat (28/8/2015).

Juri lain, Afgan juga ikut memuji penampilan wanita asala Surabaya tersebut yang bernyanyi begitu halus dan lembut.

"Kamu bawakan lagu ini luar biasa. Saya yakin kamu bisa masuk 'Top Two'. Aku juga suka banget sama suara falset Clarisa, halus dan lembut," kata Afgan.

Usai kettiga peserta naik panggung, mereka akan lanjut menampilkan lagu kedua. Di mana para finalis akan berkolaborasi dengan jebolan X Factor Indonesia angkatan pertama.

Rekomendasi Untuk Anda
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Atas